Perusahaan Kecil Juga Perlu Adopsi Kecerdasan Buatan

Author:

AKURAT.CO Pemanfaatan teknologi kecerdasan buatan (AI) dalam bisnis dinilai dapat memberikan keuntungan bagi perusahaan. Lembaga riset Accenture memprediksi, AI dapat meningkatkan produktivitas perusahaan sebesar 40 persen pada 2035.

Untuk itu, Direktur CTI Group, Rachmat Gunawan menyarankan perusahaan kecil untuk mengimplementasi AI sejak awal.

Share On

newsletter icon

Thank You for subscribing to our newsletter

You will be receiving the latest updates from our company